Doa Ketika Sedang Sakit

Paling Banyak Dibaca :
Doa Ketika Sedang Sakit - Setiap musibah bisa terkena penyakit, tua muda miskin kaya mempunyai peluang yang sama untuk terkena sebuah penyakit. Baik itu ringan atau berat pasti kita semua pernah merasakan yang namanya sebuah penyakit.

Sakit merupakan sebuah pemberian dari Allah SWT, pada hakikatnya sakit ini bisa menjadi sebuah ujian atau juga menjadi sebuah teguran untuk manusia.

Dalam islam, sakit bisa menjadi sebuah kifarat atau penghapus dosa manusia, dengan catatan dia harus sabar dalam menjalani rasa sakit tersebut, sabar disini adalah walupun dalam keadaan sakit dia terus tetap konsisten dan istiqomah untuk melaksankan semua perintah dan menjauhi semua larangan Allah SWT.

Anjuran bagi rang yang sedang sakit salah satuny adalah memperbanyak membaca doa mohon kesembuhan penyakit, hal ini sudah dianjurkan oleh Rasul, karena ketika sakit kita sedang dalam posisi yang lemah sehingga tidak ada daya dan upaya kecuali hanya milik Allah. 

Berikut ini doa ketika sedang sakit agar cepat sembuh



Surat ini adalah surat pertama dalam Alquran yang mempunyai banyak sekali manfaat dan khasiat, salah satunya adalah menyembuhkan penyakit dengan surat alfatihah.

Bacalah surat ini sebanyak-banyaknya ketika dalam kondisi sakit dengan tulus dan ikhlas memohon kesembuhan melalui wasilah surat Alfatihah ini.

menyembuhkan penyakit dengan surat alfatihah

2. Doa mohon kesembuhan sakit dengan sholawat

Salah satu doa ketika sedang sakit yaitu membaca sholawat, memperbanyak membaca sholawat merupakan bagian dari sebuah zikir yang dianjurkan oleh Rasul. Perbanyaklah membaca sholawat dalam kondisi sakit dan mohonkan sebuah kesembuhan kepada Allah SWT.

Doa mohon kesembuhan sakit dengan sholawat

3. Doa mohon kesembuhan menurut Rasul dari Aisyah riwayat Imam Bukhari

doa ketika sedang sakit

4. Doa untuk meruqyah orang yang sedang sakit

doa memohon kesembuhan sakit

Itulah kumpulan doa ketika sedang sakit agar kita diberikan kesembuhan dari penyakit yang kita alami. Amalkan doa-doa tersebut dengan penuh keyakinan dan keikhlasan maka insyallah sakit yang kita derita akan diangkat dan dihilangkan oleh Allah SWT.
















Artikel RTS Lainnya :

Scroll to top